Karya Tulis
DAMPAK INFLASI PADA STABILITAS EKONOMI INDONESIA Tujuan Pembuatan : Karena penulis ingin mencari solusi dari masalah inflasi dan membagikan informasi tersebut kepada pembaca dan untuk memenuhi syarat kelulusan SMP LABSCHOOL JAKARTA. Alasan Pemilihan Judul : Karena penulis ingin mengetahui penyebab dan dampak inflasi dan atas saran guru pembimbing saya. Metode Pengambilan Data : Penulis menggunakan teknik studi pustaka untuk mengumpulkan data yaitu teknik menggunakan buku-buku dan artikel-artikel resmi dan terdaftar di internet. Kata Pengantar Assalamualikum wr.wb. Atas rahmat Allah swt. yang maha kuasa sehingga karya tulis yang berjudul “DAMPAK INFLASI PADA STABILITAS EKONOMI INDONESIA” ini selesai dengan hasil memuaskan dan tepat waktu. Saya berterimakasih pada guru pembimbing saya yang telah membimbing saya dengan baik, kepada kedua orangtua yang telah mendoakan saya serta wali kelas saya dan kepala sekolah SMP Labschool Jakarta. BAB I PENDAHULUAN